Kamis, 27 September 2018

Data Attribute atau Tabular

Data tabular adalah data deskriptif yang menyatakan nilai dari data grafis yang diterangkan. Data ini biasanya berbentuk tabel terdiri dari kolom dan baris. Kolom menyatakan jenis data (field), sedangkan baris adalah detail datanya (record). Secara umum ada 4 tipe data tabular, yaitu karakter, numerik, tanggal, dan logika. Informasi lebih detail tentang macam-macam data tabular disajikan pada bab Mengelola Tabel. Di bawah ini disajikan contoh data tabular.


Gambar 3.2. Contoh tampilan data tabular.

Data grafis akan selalu terhubung dengan data tabularnya, perhatikan gambar di bawah ini.

Gambar 3.3. Keterkaitan antara data grafis dan data tabular

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Mengubah Model Tampilan Layer

Untuk mengubah model tampilan layer seperti warna,  patern , model garis atau macam simbul, ikuti urutan kerja berikut. 1.      Dari daft...